Daftar Penulis
Pencarian Dokumen
Daftar Dokumen
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SPAREPART MOTOR MATIC HONDA MENGGUNAKAN METODE AHP
jodi usnanda eka putra
Motor matic honda adalah motor salah satu jenis motor yang paling banyak diminati, selain karena motor ini sangat gesit dan hemat bahan bakar. Kendaraan bermotor membutuhkan spare part guna menjaga kinerjanya. Banyaknya merek spare part menyebabkan kebingungan pada penggunanya dalam menentukan merek spare part yang akan digunakan. Sistem penunjang keputusan pemilihan spare part motor matic honda dapat menjadi solusi bagi pengguna motor matic honda dapat menjadi solusi bagi pengguna motor ini karena dengan sistem ini dapat membantu pengguna dalam pengambilan keputusan guna menentukan merek spare part apa yang akan digunakan. Analytical Hierarchy Process merupakan salah satu metode pengambilan...
Status: publik