Koleksi Pustaka
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN HEWAN PELIHARAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE

Hewan peliharaan merupakan salah satu objek yang bisa dipakai untuk menemani manusia. Untuk memilih hewan peliharaan tidaklah mudah karena ada kriteria yang harus diperhitungkan. Untuk itu dibutuhkan sistem yang dapat membantu calon pemilik hewan peliharaan dalam menentukan hewan peliharaan yang cocok untuk dipelihara. Sistem yang dibuat harus mampu untuk membantu memberikan rekomendasi hewan peliharaan yang sesuai dengan kriteria dari calon pemilik hewan peliharaan. Sistem pendukung keputusan ini nantinya mengunakan metode PROMETHEE dalam membantu perhitungan. Sistem pendukung keputusan ini diimplementasikan kedalam aplikasi berbasis website.

Daftar File
  • 4817071394_Edon Simon Harianja
    edon simon harianja - 4817071394.pdf
  • 4817071394_Edon Simon Harianja
    Maaf file hanya dapat di unduh oleh pihak yang mempunyai akses file private
  • Kata Kunci
    Sistem Pendukung Keputusan, PROMETHEE, hewan peliharaan, black-box testing