Pencarian Dokumen
Daftar Dokumen
Rancang Bangun Modul Admin dan Penilai Sistem Informasi Jabatan Fungsional Dosen Berbasis Web di Politeknik Negeri Jakarta
Ridzqiawan Hammam Saputro
Jabatan fungsional dosen adalah kedudukan yang menunjukkan tugas, tanggung jawab, wewenang, dan hak seseorang dosen di dalam perguruan tinggi yang dalam pelaksanaannya didasarkan pada keahlian tertentu serta bersifat mandiri. Jabatan fungsional dosen juga merupakan salah satu kriteria yang sangat berpengaruh di dalam penilaian akreditasi dan peningkatan kualitas sebuah perguruan tinggi. Unsur penilaian dalam jabatan fungsional dosen meliputi unsur utama Tri Darma Perguruan Tinggi yang terdiri dari pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat serta unsur penunjang. Pada Kampus Politeknik Negeri Jakarta, sistem informasi ini dapat membantu mempermudah dalam menghitun...
Status: publik
RANCANG BANGUN SISTEM BANTUAN TUGAS AKHIR MAHASISWA PADA MODUL ADMIN DAN REVIEWER SERTA SISTEM PENDAFTARAN PUBLIKASI ILMIAH PADA POLITEKNIK NEGERI JAKARTA
MAULIDYA YUNANDA
UP2M (Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat) pada Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) memberikan tawaran bantuan tugas akhir mahasiswa berupa dana. Seluruh kegiatan masih dilakukan secara manual. Informasi penjadwalan dalam setiap tahap masih disampaikan kepada para panitia tugas akhir setiap jurusan untuk diberitahukan kepada para mahasiswa. Setiap tahun admin harus membuat link google form yang berbeda mulai dari tahap pengumpulan proposal,pengumpulan data rekening, laporan kemajuan, dan laporan akhir. Pada Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) juga belum terdapat sistem publikasi ilmiah. Publikasi imliah dapat meliputi hasil karya cipta serta pencapaian yang dimiliki dosen dan mahasiswa...
Status: publik
RANCANG BANGUN SISTEM PENDAFTARAN BANTUAN TUGAS AKHIR MAHASISWA DAN SISTEM PUBLIKASI ILMIAH PADA HALAMAN ADMIN DI POLITEKNIK NEGERI JAKARTA
Adelina Makmur Rkt
Mahasiswa Politeknik Negeri Jakarta yang sedang mengerjakan tugas kahir mendapatkan penawaran bantuan dana dari UP2M (Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat). Kegiatan Pendaftaran Pengajuan proposal bantuan tugas akhir masih dilakukan secara manual karena Politeknik Negeri Jakarta belum memiliki sistem khusus mengenai bantuan tugas akhir mahasiswa. Mahasiswa mengumpulkan proposal pada setiap tahap mulai dari pengajuan proposal, data rekening, laporan kemajuan dan laporan akhir diunggah melalui link google form yang berbeda-beda yang telah disediakan oleh admin UP2M. Selain sistem manual menggunakan google form, proposal juga diserahkan dalam bentuk hard copy. Pada Politeknik Negeri...
Status: publik
PENGEMBANGAN FRONT-END WEBSITE REPOSITORI PADA UP2M POLITEKNIK NEGERI JAKARTA MENGGUNAKAN FRAMEWORK VUE JS
Fani Frastio
Data merupakan sebuah asset penting bagi institusi pemerintahan, pendidikan, perusahaan, organisasi, ataupun individu pengguna. Khususnya pada pendidikan tingkat akhir seperti universitas maupun politeknik akan menyimpan data-data mahasiwa, dosen, serta pegawai kampus dalam jumlah yang besar sehingga membutuhkan infrastruktur memadai menyimpan data-data Metode yang digunakan dalam penyimpanan dan input data penelitian maupun pengabdian pada UP2M masih menggunakan pihak ketiga. Hal tersebut dapat dilihat dari website UP2M civitas akademik khususnya dosen yang ingin melakukan penelitian maupun pengabdian kepada masyarakat diwajibkan mengisi form pada halaman website menggunakan pihak ketiga ya...
Status: publik
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN HEWAN PELIHARAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE
Edon Simon Harianja
Hewan peliharaan merupakan salah satu objek yang bisa dipakai untuk menemani manusia. Untuk memilih hewan peliharaan tidaklah mudah karena ada kriteria yang harus diperhitungkan. Untuk itu dibutuhkan sistem yang dapat membantu calon pemilik hewan peliharaan dalam menentukan hewan peliharaan yang cocok untuk dipelihara. Sistem yang dibuat harus mampu untuk membantu memberikan rekomendasi hewan peliharaan yang sesuai dengan kriteria dari calon pemilik hewan peliharaan. Sistem pendukung keputusan ini nantinya mengunakan metode PROMETHEE dalam membantu perhitungan. Sistem pendukung keputusan ini diimplementasikan kedalam aplikasi berbasis website.
Status: publik
PENGEMBANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TANAMAN HIAS MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE DAN WEIGHTED PRODUCT BERBASIS WEBSITE DAN ANDROID
Arfiyanto Bismantoro
Tanaman merupakan jenis organisme yang dapat dibudi dayakan pada suatu ruang atau media untuk dipanen pada masa ketika sudah mencapai tahap pertumbuhan tertentu. Selama masa pandemi covid-19 masyarakat diharuskan untuk tetap tinggal dirumah dan untuk menghabisakan waktu banyak dari masyarakat melakukan Tanaman Hias dirumah. Salah satu hambatan dari Tanaman Hias dirumah adalah sulitnya menentukan tanaman yang cocok untuk ditanam di lingkungan rumah karena kendala ketersediaan lahan, cuaca, perawatan, lama panen, dan harga bibit. Untuk itu penelitian ini akan membahas tentang sistem pendukung keputusan penentuan Tanaman Hias disaat pandemi covid-19 menggunakan metode promethee...
Status: publik
RANCANG BANGUN APLIKASI ANDROID UNTUK MENENTUKAN JALUR ALTERNATIF PENGURAI TITIK KEMACETAN MENGGUNAKAN METODE A-STAR
Muhamad Ridwan Azis Saputra
Kemacetan merupakan suatu hal lumrah yang sering ditemui di kota kota besar seperti Jakarta. Masalah kemacetan ini sering kali terjadi juga pada kawasan yang mempunyai intensitas volume lalu lintas, kegiatan, dan pengendaraan lahan yang tinggi. Bencana alam seperti banjir juga menjadi salah satu penyebab kemacetan. Kemacetan memiliki dampak sosial, umumnya dampak dari kemacetan ini menimbulkan rasa lelah yang dialami oleh pengendara atau pengemudi, meningkatnya lama jarak tempuh perjalanan dan biaya operasional. Sehingga dibuatlah aplikasi untuk menentukan jalur alternatif pengurai titik kemacetan menggunakan algoritma A-Star. Aplikasi ini menggunakan algoritma A-Star untuk menentukan jalur...
Status: publik
IMPLEMENTASI CLUSTERING K-MEANS UNTUK MENENTUKAN PENYEBARAN COVID-19 DI INDONESIA
Muhammad Ramadhan
Pada tahun 2020 dunia dikejutkan dengan penemuan virus baru yaitu coronavirus yang berasal dari Wuhan, Provinsi Hubei Tiongkok yang nantinya disebut sebagai Coronavirus disease 2019(Covid-19). Berdasarkan data yang dihimpun sampai 2 Februari 2020 dipastikan sudah ada 219 negara yang terjangkit Covid -19 dengan jumlah kasus mencapai 103.931.497 dan di Indonesia sendiri sudah mencapai total kasus 1,089,300. Banyaknya penduduk Indonesia menyulitkan pemerintah untuk dapat mencegah penularan Covid - 19 dan memberikan pelayanan kesehatan yang tepat bagi masyarakat sehingga diperlukan suatu cara agar penularan Covid -19 dapat dicegah. Upaya yang bisa dilakukan salah satunya dengan...
Status: publik
SISTEM PAKAR PENDETEKSI KERUSAKAN DINI PADA MOBIL BERBASIS MOBILE DENGAN METODE FORWARD CHAINING
Khevin Yondra
Mobil adalah salah satu transportasi darat beroda empat yang digerakan oleh suatu tenaga mesin, mesin manual dan mesin automatic dengan menggunakan bahan bakar bensin, diesel dan listrik. Mobil Daihatsu Sigra 1.2 R Deluxe Automatic sendiri adalah kendaraan yang bisa dimiliki secara pribadi, karena gunanya sebagai alat transportasi keluarga. Mobil dapat mengelami kerusakan, keruskan pada mobil sebagian besar dapat terjadi akibat kelalaian manusia dalam menggunakannya atau minimnya pengetahuan dalam perawatan mobil. Oleh karena itu pemilik mobil membutuhkan suatu perawatan secara berkala dengan cara mendeteksi kerusakan dini atau mendiagnosa kerusakan dini melalui gejala-gejala yang terjadi pa...
Status: publik
SISTEM PAKAR PENDETEKSI KERUSAKAN DINI PADA MOBIL BERBASIS MOBILE DENGAN METODE FORWARD CHAINING
Khevin Yondra
Mobil adalah salah satu transportasi darat beroda empat yang digerakan oleh suatu tenaga mesin, mesin manual dan mesin automatic dengan menggunakan bahan bakar bensin, diesel dan listrik. Mobil Daihatsu Sigra 1.2 R Deluxe Automatic sendiri adalah kendaraan yang bisa dimiliki secara pribadi, karena gunanya sebagai alat transportasi keluarga. Mobil dapat mengelami kerusakan, keruskan pada mobil sebagian besar dapat terjadi akibat kelalaian manusia dalam menggunakannya atau minimnya pengetahuan dalam perawatan mobil. Oleh karena itu pemilik mobil membutuhkan suatu perawatan secara berkala dengan cara mendeteksi kerusakan dini atau mendiagnosa kerusakan dini melalui gejala-gejala yang terjadi pa...
Status: publik